Masjid Al-Jami’ Pagatan Dapat Bantuan 2,5 Milyar

- Editor

Jumat, 10 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU – Bupati Zairullah Azhar menyampaikan Masjid Al-Jami Pagatan mendapatkan dana bantuan dari pemerintah daerah sebesar Rp 2,5 Milyar yang akan dicairkan pada tahun 2022. Jum’at (10/9/2021).

Bertepatan pada hari Jum’at Bupati Zairullah Azhar mengunjungi Masjid Al-Jami Pagatan Kecamatan Kusan Hilir. Setelah sholat Jum’at, Zairullah menyampaikan ajakan agar semua jamaah masjid di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu tetap melaksanakan protokol kesehatan seperti mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, mengurangi mobilisasi. Meski saat ini Tanah Bumbu sudah turun pada level 3 tetapi penyebaran Covid-19 harus tetap diwaspadai agar PPKM Covid-19 bisa turun sampai ke level 1.

Baca Juga :  Serambi Madinah: Program Capai Sukses Dunia Akhirat

Kemudian pada Senin yang akan datang, Pemerintah Daerah sudah membolehkan sekolah melakukan tatap muka meski tatap muka yang diterapkan diawal ini masih terbatas dan tetap menggunakan protokol kesehatan yang sangat ketat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati juga mengingat kepada jamaah sholat jum’at untuk selalu membaca surah yasin minimal 3 kali setelah sholat dhuhur, atau melaksanakan sholat dhuha sebagaimana pemerintah daerah lakukan setiap hari sampai ke tingkat desa-desa, karena inilah yang dilakukan negara Brunai Darussalam sehingga mampu menekan angka penyebaran Covid-19 secara maksimal.

Baca Juga :  Level I PPKM, Kabupaten Tanah Bumbu Laksanakan Halal bi Halal

“Setiap pagi, kami di pemerintahan, baik di tingkat Kabupaten, Kecamatan, Kelurahan, dan Desa melaksanakan zikir dan doa. Kemudian siang harinya selesai shalat Zuhur membaca surah yasin sebanyak 3 kali,” tutur Bupati Zairullah Azhar yang memiliki ribuan anak yatim. (MAS)

📢 Bagikan artikel ini:

💡 Tips: Pilih style "Minimal" untuk tampilan thumbnail terbaik di WhatsApp

🖼️ Share Dengan Thumbnail

📱 Share Simple 🔥 Share Unique ⭐ Share Premium
🎯 Pilih style yang sesuai kebutuhan Anda

Berita Terkait

Buka Forum Anak Daerah, Andi Rudi Latif: Anak Adalah Amanah
RAN HAM Tanah Bumbu Raih Nilai Sempurna
Pemkab Tanah Bumbu Gelar Rekrutmen Tenaga Kerja Perusahaan
Tanam Pohon Mangrove, Andi Rudi Latif: Bangun Tanah Bumbu Hijau
Bupati Tanbu Apresiasi Pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan Kusan Hulu 2025
DPMPTSP Tanbu Dorong Capaian Investasi Daerah
Bhayangkara ke-79, Andi Rudi Latif Sampaikan Apresiasi Pengabdian dan Loyalitas Polri
Andi Rudi Latif Ucapkan Selamat atas Pengukuhan BPP KKSS 2025-2030

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:32 WIB

Buka Forum Anak Daerah, Andi Rudi Latif: Anak Adalah Amanah

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:27 WIB

RAN HAM Tanah Bumbu Raih Nilai Sempurna

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:50 WIB

Tanam Pohon Mangrove, Andi Rudi Latif: Bangun Tanah Bumbu Hijau

Kamis, 3 Juli 2025 - 22:42 WIB

Bupati Tanbu Apresiasi Pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan Kusan Hulu 2025

Rabu, 2 Juli 2025 - 16:24 WIB

DPMPTSP Tanbu Dorong Capaian Investasi Daerah

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kedatangan Jamaah Haji, 1 Orang Wafat

Sabtu, 5 Jul 2025 - 09:18 WIB

Tanah Bumbu

Buka Forum Anak Daerah, Andi Rudi Latif: Anak Adalah Amanah

Jumat, 4 Jul 2025 - 14:32 WIB

Tanah Bumbu

RAN HAM Tanah Bumbu Raih Nilai Sempurna

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:27 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Tanam Pohon, DPRD Tanbu Tunjukkan Komitmen Jaga Lingkungan

Jumat, 4 Jul 2025 - 10:02 WIB