Maizen
Maizen akupunktur tanam benang merupakan metode yang efektif, aman, dan praktis. Metode ini di laksanakan dengan dasar teori akupukntur konvensional, namun menggunakan standart keamanan sesuai dengan metode kedokteran modern.
Metode ini menggunakan benang sebagai media perantaranya. Benang yang di tanam adalah benang yang dapat di serap tubuh yang biasanya di gunakan dalam tindakan bedah, yang dinamakan Cut gut.yang di tanam biasanya sepanjang 1 -2 cm. Di Tanam ke dalam jaringan bawah Kulit pada titik Akupukntur yang telah di pilih oleh Akupuknturis / Dokter, dan penanamannya tetap menggunakan bantuan jarum. Caranya sangat mudah yaitu benang akan di masukkan ke titik – titik Akupunktur, lalu jarum di tarik kembali.
Selanjutnya, benang akan tetap tertinggal di titik – titik akupunktur yang sudah di pilih Akupunkturis / Dokter.Benang yang di tanam akan terus tertinggal di dalam tubuh sampai menyatu dengan otot. Benang yang sudah di tanam tidak perlu lagi di cabut.
Akupunktur tanam benang lebih Praktis dan hasilnya lebih efektif, karena dengan masuknya benang ke dalam titik akupukntur, Stimulasi atau rangsangan akan berjalan lebih lama dan maximal, sehingga benang tersebut akan menstimulasi titik akupukntur secara terus menerus sampai benang cut gut itu habis.
Treatment ZMP Maizen ( Tanam Benang )
Target : Kulit Bagian dalam
Tujuan : pembakaran lemak dengan stimulasi titik – titik Akupukntur, Sehingga mampu menurunkan berat badan dalam waktu cepat.
Rasa sakit : Ringan
Durasi Perawatan : 60 – 90 Menit
Anestesi : Semprot dan oles
Jarak Antar Perawatan : 2 -3 Minggu
Biaya : IDR 2.000.000
Operator : Dokter / Akupunkturis
Biaya Konsul : IDR 50
Komentar
Belum Ada Komentar