Pemda Tanbu Akan Evaluasi Penerimaan Siswa SD dan SMP

- Editor

Senin, 17 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANAH BUMBU, Goodnews.co.id – Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu mewanti-wanti agar tak ada lagi murid tidak sekolah karena dibatasi oleh Zonasi.

Sekretaris Daerah Ambo Sakka menyampaikan agar semua murid dapat melanjutkan sekolah tanpa batasan yang merugikan siswa.

Pada acara Apel gabungan hari Senin (17/7/2023) di halaman kantor Bupati Tanah Bumbu, Ambo Sakka menekankan agar sistem zonasi tidak menghalangi anak-anak sekolah.

Baca Juga :  BPN Serahkan Sertifikat Tanah Fasum dan RTH ke Pemkab Tanbu

Saat ini, katanya, memasuki tahun ajaran baru di sekolah, pemerintah tidak akan diam atau membiarkan bila ada kejadian anak-anak tidak bisa sekolah karena sistem zonasi yang dianggap membatasi.

Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Bumbu akan mengevaluasi secara menyeluruh terkait pelaksanaan penerimaan murid baru agar tidak terjadi permasalahan yang dapat merugikan anak murid dan orang tua didik.

Baca Juga :  Bimtek Tingkatkan Daya Saing Koperasi

Evaluasi dengan cara akan memanggil seluruh kepala sekolah dari tingkat Sekolah Dasar (SD) sampai Sekolah Menengah Pertama (SMP) untuk dimintai penjelasan kemudian akan berikan solusi-solusi.

Ia berharap pertemuan itu nanti akan memberikan solusi terhadap masalah yang terjadi di lapangan agar tidak merugikan murid dan orang tua murid. (MAS)

Berita Terkait

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik
Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting
Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025
Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam
Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K
Pemkab Tanbu Sosialisasi Kebijakan Pengarusutamaan Gender
Dispersip Tanbu Gelar Uji Kompetensi Pustakawan
5 Desa di Tanah Bumbu Gelar Pemilihan Kades
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 17:58 WIB

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Jumat, 15 November 2024 - 12:20 WIB

Jelang Akhir Tahun, P3AP2KB Tanbu Koordinasi Tinjau Kinerja 8 Aksi Konvergensi Strunting

Jumat, 15 November 2024 - 11:40 WIB

Wakili Bupati Tanbu, Asisten II Hadiri Persetujuan 14 Propemperda 2025

Jumat, 15 November 2024 - 11:16 WIB

Jambore SBH 2024 Digelar di Pantai Rindu Alam

Kamis, 14 November 2024 - 16:59 WIB

Total 1 Miliar, Sekda Tanbu Serahkan Undian untuk ASN dan P3K

Berita Terbaru

DPRD Tanah Bumbu

Deklarasi Damai Pilkada Tanbu 2024: Tercatat 8 TPS Sangat Rawan

Senin, 18 Nov 2024 - 15:29 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Ketua RT Senang Aspirasinya Didengar Anggota DPRD Tanbu

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:04 WIB

Tanah Bumbu

KPK dan Pemkab Tanbu Koordinasi Tingkatkan Pengawasan Lebih Baik

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:58 WIB

DPRD Tanah Bumbu

Anggota DPRD Tanbu: Reses Bentuk Tanggungjawab Sebagai Wakil Rakyat

Sabtu, 16 Nov 2024 - 18:02 WIB